Samsung Galaxy S4 Zoom, Kamera 16 MP 10x Optical Zoom

Samsung Galaxy S4 Zoom merupakan salah satu smartphone besutan Samsung di seri Galaxy S4. Yang pailing diunggulkan dari ponsel pintar ini adalah dari segi kameranya, Samsung Galaxy S4 diharapkan akan menjadi smartphone dengan kamera terbaik. seperti yang dikutip dari Sammoile. Smartphone ini nantinya dikabarkan akan dibekali dengan kamera yang memiliki sensor dua kali lebih tinggi dari Samsung Galaxy S4, yakni 16 Megapiksel, sebagaiman diketahui, Galaxy S4 hanya dibekali kamera 8 Megapiksel 10x optical zoom.


Sedangkan untuk layarnya, Samsung Galaxy S4 Zoom akan hadir dengan mengusung layar berukuran 4,3 inchi berjenis qHD Super AMOLED yang beresolusi 540 x 960 piksel. sementara dari sisi konektivitas, juga cukup lengkap dengan dibekali Bluetooth 4.0 dan Wifi. untuk urusan performa  dan kinerjanya, Samsung Galaxy S4 Zoom akan diperkuat oleh prosessor yang belum diketahui. namun kemungkinan besar, akan dibekali dengan prosessor Dual Core atau Quad Core. Namun untuk sistem operasinya, sudah dketahui bahwa smartphone ini akan berjalan pada sistem operasi Android terbaru, yakni 4.22 Jelly Bean. Samsung Galaxy S4 Zoom akan hadir dengan dua pilihan warna, yakni hitam dan putih.

Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Zoom

  •  2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 
  • 3G Network HSDPA
  • Micro-SIM
  • Dimensi dan berat -
  • Layar Super AMOLED capacitive touchscreen, 16 juta warna resolusi 540 x 960 piksel, 4.3 inchi ~256 ppi pixel density, Multitouch
  • Jenis dering Vibration, MP3, WAV ringtones
  • Loudspeaker, 3.5mm jack,
  • Memori eksternal dengan slot microSD hingga 64 GB, Memori Internal 8 GB, 1 GB RAM
  • GPRS, EDGE, HSDPA, HSUPA WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, DLNA, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot 
  • Bluetooth v4.0 dengan A2DP, EDR, LE NFC, Infrared port, microUSB v2.0 (MHL), USB On-the-go
  • Kamera utama 16 MP, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face dan smile detection, 10x optical zoom, optical image stabilization, HDR Video 1080p@30fps, kamera kedua
  • Sistem operasi Android v4.2.2 Jelly Bean
  • Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass 
  • Perpesanan SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
  • Browser HTML5, Radio TBD GPS dengan dukungan A-GPS, Java melalui Java MIDP emulator
  • Warna bervariasi
  •  Fitur lainnya S-Voice natural language commands and dictation, Dropbox (50 GB storage), Active noise cancellation dengan dedicated mic, TV out (via MHL A/V link), SNS integration, MP4/DivX/XviD/WMV/H.264/H.263 player, MP3/WAV/eAAC+/AC3/FLAC player, Organizer, Image/video editor, Document viewer (Word, Excel, PowerPoint, PDF), Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa, Voice memo/dial/commands, Predictive text input (Swype)
  • Baterai Li-Ion battery

Samsung Galaxy S4 Zoom, Kamera 16 MP 10x Optical Zoom Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Bell Mattew